Perjanjian Kerja Bersama (PKB) dalam Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (yang selanjutnya disingkat UU Ketenagakerjaan) yang diubah pada Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2022 Tentang Cipta Kerja (yang selanjutnya disingkat UU Cipta Kerja) menekankan pentingnya segala keputusan dalam Perusahaan tidak dilakukan sepihak. PT. Siam-Indo Concrete Products (SICP) Indonesia selayaknya memperhatikan aspirasi dari pekerja untuk […]
