PT Pinnacle Apparel beroperasi sejak 2002. Berkantor pusat di Jakarta, tapi memproduksi kemeja, jaket dan blus serta pakaian semi formal lainnya di Semarang. Tahun lalu perusahaan ini pindah pabrik ke Demak, sekitar 40 Km dari Semarang. Alasan yang disebutkan, lokasi yang lama di kawasan industri Pelabuhan Lamicitra sudah tidak layak, karena rawan tergenang rob, banjir […]