Categories
Kabar Perlawanan

13 Perusahaan Media Rampas Hak Buruh Sepanjang 2024

Trimurti.id, Bandung – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia merilis Catatan Tahunan 2024 yang  bertajuk “Keluar dari Mulut Harimau, Masuk ke Dalam Mulut Buaya” pada Kamis, 30 Januari 2025. Selain aspek kebebasan pers dan profesionalisme, laporan ini juga menyoroti aspek kesejahteraan jurnalis.  Dalam laporan tersebut, 13 perusahaan media dilaporkan melakukan pelanggaran hak buruh seperti pemecatan, pemotongan […]