Categories
Kabar Perlawanan

Menggalang Perlawanan Lewat Kopdar Rakyat Menggugat Negara

Trimurti.id, Bandung – Puluhan massa yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Menggugat (ALARM) menyelenggarakan Kopdar Rakyat Menggugat Negara pada Senin, 13 Juli 2020, di Taman Cikapayang, Dago, Kota Bandung. Kopdar alias kopi darat dipilih sebagai medium bagi massa yang terdiri dari berbagai latar belakang untuk mengungkapkan penolakan mereka terhadap Rancangan Omnibus Law atau Rancangan Undang-Undang Cipta […]